Ruang kantor ini bisa juga dibuat terpisah dan berada di lokasi yang tidak jauh dari lantai pabrik. Selain itu, penggunaan mezzanine sebagai ruang kantor juga bisa diterapkan pada rumah dan bersifat permanen. Mezzanine ini bisa dikonfigurasi di dalam rumah dan mampu memanfaatkan ruangan yang dekat dengan plafon. 2. Catwalk
Keseluruhan luas rumah ini adalah 145 meter persegi. Untuk memiliki ruang yang banyak, sang desainer menatanya dengan baik. Salah satunya adalah dengan menerapkan desain semi loft. Selain memberikan kesempatan agar ruang keluarga tetap mendapatkan langit-langit yang tinggi, desain semi loft ini membuat tampilan rumah semakin menarik.
xn2ymO.